Bapas Nusakambangan Ikuti Apel Pagi Bersama Kementrian Hukum dan HAM

    Bapas Nusakambangan Ikuti Apel  Pagi Bersama Kementrian Hukum dan HAM
    Bapas Nusakambangan Ikuti Apel Pagi Bersama Kementrian Hukum dan HAM

    CILACAP - Pasca libur cuti bersama Idul Fitri 1443 H, Kementerian Hukum Dan HAM Republik Indonesia mengadakan apel bersama seluruh jajarannya di Indonesia. Kegiatan ini diikuti secara virtual oleh Kabapas Johan Ary Sadhewa, pejabat strukturaal dan seluruh jajaran petugas Bapas Kelas II Nusakambangan Kemenkumham Jateng, Kamis (09/05/2022).

    Sebagai pembina apel Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H dan menyampaikan arahan mengenai untuk kembali untuk fokus bekerja khususnya untuk mencapai target kinerja yang sudah ditetapkan dan jadikan semangat Semakin Pasti dan Berakhlak sebagai landasan dalam bekerja. 

    "Menkumham mengingatkan bahwa pandemi belum berakhir dan adanya potensi penyakit lainnya sehingga tetap perlu menjaga protokol kesehatan", Ungkapnya. 

    Setelah apel kegiatan dilanjutkan halal bihalal dengan jajaran Kanwil Kemenkumham di daerah seperti Kanwil Sumatera Barat, Kanwil NTT, Kanwil Maluku, Kanwil Papua dan Kanwil Jawa Tengah. Menkumham mengucapkan selamat hari raya dan menanyakan kondisi keamanan UPT di lingkungan kanwil tersebut.

    (N.Son/*)

    Jawa tengah Cilacap
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Instruksikan Seluruh ASN Masuk Usai...

    Artikel Berikutnya

    Pengakhiran Klien Pembimbing Kemasyarakatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Aliansi Antar Kementerian Ciptakan Generasi Emas yang Siap Bersaing di Tingkat Global

    Ikuti Kami